10 Contoh Soal Tes Verbal TBS LPDP Part 1
LPDP merupakan salah satu beasiswa yang peminatnya sangatlah banyak. Hal tersebut sangatlah wajar mengingat LPDP memiliki banyak jalur pendaftaran, seperti reguler, parsial, afirmasi, hingga targeted. Bagi sobat yang belum mengetahui tentang mekanisme seleksi beasiswa LPDP, beasiswa satu ini memiliki beberapa tahapan seperti seleksi administrasi, Tes Bakat Skolastik (TBS), dan tahap terakhir yaitu seleksi wawancara.
Namun terdapat pengecualian, yaitu jika sobat mendaftar menggunakan LoA maka begitu dinyatakan lulus tahap administrasi, maka sobat akan langsung ke tahap wawancara. Berbeda jika sobat mendaftar tanpa LoA, maka diwajibkan untuk mengikuti tes bakat skolastik.
Tes Bakat Skolastik (TBS) merupakan rangkaian dari tes LPDP dimana nantinya sobat- sobat diwajibkan mengerjakan 60 soal dalam waktu 90 menit. Soal tes bakat skolastik sendiri terdiri dari tiga subtest, yaitu verbal, numerik, dan pemecahan masalah.
Pada tahap ini, usahakan kalian mendapatkan nilai setinggi- tingginya, karena passing grade dari TBS sendiri tidak diumumkan langsung oleh pihak LPDP. Berikut merupakan rincian jumlah soal dan waktu pengerjaan tes bakat skolastik.
- Tes Verbal = 23 soal dan waktu pengerjaannya 30 menit
- Tes Numerik = 25 soal waktu pengerjaannya 40 menit
- Tes Pemecahan Masalah = 12 soal waktu pengerjaannya 20 menit
Untuk lebih mengenal mengenai macam- macam soal pada seleksi TBS, maka sangat disarankan untuk berlatih mulai dari sekarang. Berikut merupakan 10 contoh soal tes bakat skolastik bagian verbal.
Contoh Soal Analogi Kata
1) Kendaraan : Mobil = ..... : .....
A) Senjata : Tajam
B) Pedang : Pisau
C) Pistol : Sniper
D) Bunga : Anggrek
E) Kereta : Alat Transportasi
2) Memasak : Kompor = Menulis : .....
A) Pensil
B) Penggaris
C) Buku
D) Tembok
E) Gunting
3) Kurus : Gizi = ... : ....
A) Gemuk : Lemak
B) Sakit : Dokter
C) Pendek : Besar)
D) Pintar : Belajar
E) Bodoh : Ilmu'
4) Doktor : Disertasi = .... : ....
A) Sarjana : Laporan Praktikum
B) Magister : Tesis
C) Buruh : Upah
D) Kuliah : Sarjana
E) Menteri : Wakil Menteri
Contoh Soal Silogisme
Premis 2 : Semua yang berpartisipasi pada kegiatan amal sekolah adalah peserta pameran lukisan
- Andi berhadapan dengan Bima
- Fazri duduk diantara Bima dan Gina, serta berhadapan dengan Cia
- Cia duduk diantara Andi dan Deni
- Deni berhadapan dengan Gina
- Hairul berada diantara Gina dan Andi, serta berhadapan dengan Erfan
- Erfan terpisah dua kursi dari Andi
Comments
Post a Comment